RM Sri Bundo, Cita Rasa Padang di Pujasera Blok M Square

Ajang BeritaKuliner - Bila anda sedang berbelanja di kawasan Blok M, jangan lupa mampir untuk makan di RM Sri Bundo, cita rasa padang di Pujasera Blok M Square. Anda akan merasakan sensasi nikmatnya masakan khas asli Padang.

RM Sri Bundo, Cita Rasa Padang di Pujasera Blok M Square

Di kawasan Blok M, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, mungkin anda sering mengunjungi sebuah pusat perbelanjaan yang bernama Blok M Square.

Namun apakah anda pernah menjelajah hingga ke lantai Basement, dimana ada Pujasera (Pusat Jajan Serba Ada) yang menyajikan berbagai varian kuliner khas nusantara.

Salah satunya ada di RM Sri Bundo, cita rasa padang di Pujasera Blok M Square.
rm-sri-bundo-cita-rasa-padang-di-pujasera-blok-m-square
RM Sri Bundo, Cita Rasa Padang Di Pujasera Blok M Square
Berbagai jenis lauk-pauk khas Padang tersedia di RM Sri Bundo, cita rasa padang di Pujasera Blok M Square.

Mulai dari lauk berbahan ayam seperti gulai ayam, ayam bakar, dan ayam goreng. Lalu olahan ikan seperti, gulai kepala ikan kakap, ikan bakar, dan ikan goreng.

Maupun berbagai olahan gulai lainnya seperti gulai tunjang atau kikil, gulai hati ampela, gulai usus, gulai babat, hingga gulai hati sapi.

Gulai telur dan telur dadar pun ada di RM Sri Bundo, cita rasa padang di Pujasera Blok M Square.

Di rumah makan ini juga tersedia sayur seperti gulai nangka, sayur daun ubi, dan oseng-oseng toge.

Semua jenis lauk pauk di RM Sri Bundo, cita rasa padang di Pujasera Blok M Square ini diolah sesuai dengan bumbu yang diwariskan turun temurun, sehingga terjaga cita rasanya.
Yang menjadi daya tarik di rumah makan ini adalah sambal cabai hijaunya.
Karena dibuat dengan racikan khusus, dan diolah dengan campuran ikan yang membuat rasanya sangat khas.

Dengan rasa yang memanjakan lidah dan harga yang terjangkau membuat RM Sri Bundo, cita rasa padang di Pujasera Blok M Square menjadi pilihan anda.
jasa-pengiriman-ekspedisi